Sejarah
Perguruan Pencak Silat Satria Muda Indonesia didirikan dan ditetapkan pada tanggal 19 Juli 1987 untuk waktu yang tidak ditentukan, berdasarkan hasil keputusan Musyawarah Besar yang diadakan oleh murid-murid Almarhum H.Abu Zahar serta dihadiri oleh wakil-wakil Keluarga Besar Pendekar Banten, Pandeglang, Cirebon, Sukabumi, dan Tangerang pada tanggal 18 dan 19 Juli 1987 di Lembah Pinus Ciloto Jawa Barat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar